Home » , » Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit memerlukan tanah yang kering agar dapat tumbuh subur. Kunyit merupakan rempah asli Indonesia yang diolah untuk berbagai macam manfaat. Warna dari kunyit ialah kuning, dengan cirri khas ini kunyit dapat menjadi salah satu obat herbal yang berkhasiat dalam berbagai kesembuhan. Manfaat kunyit yang pertama adalah dapat menjadi bumbu masakan sehingga kita tidak perlu lagi menambahkan warna kuning dalam masakan tersebut. Untuk herbal kegunaan dari kunyit adalah dapat mengobati jerawat, anti inflamasi dan menurunkan kolesterol, untuk penderita kanker juga bisa disembuhkan rajin menggunakan kunyit. Cara nya ialah diracik hingga seperti jamu yang ditambahkan beebrapa bahan lainnya atau bisa juga hanya minum kunyit saja maak tubuh menjadi segar. Pengjilang amis ini sangat baik untuk menghilangkan bau badan.



Cara menanam kunyit menyiapkan tanah yang banyak mengandung bahan organic. Iklim yang sesuai dengan kunyit ialah tropis, maka dari itu untuk pegunungan atau dataran tinggi di sarankan untuk menanam pada tanah kering. Cahaya sinar matahari sangat diperlukan bagi kesuburan kunyit, untuk itu jika menanam kunyit dalam rumah harus dijemur diluar rumah hingga mendapatkan cahaya matahari sekitar lima hingga tujuh jam. Penyiraman yang teratur dengan air secukupnya membuat hasilnya menjadi semakin baik daripada menyiram dengan terlalu banyak air menyebabkan akar nya menjadi busuk. Ketika kunyit tidak dapat tunbuh subur dalam jangaka waktu yang telah ditentukan, maka harus menambah pupuk yang alami. Memilih umbi yang segar dan agak gemuk sekitar dua hingga tiga tunas. Lama untuk menunggu umbi ini dalam jangka waktu tiga minggu. Setelah itu semua telah selesai maka saat nya menanam bibit kedalam tanah yang sudah disiapkan. Untuk yang ingin menanam dalam pot hanya dapat menanam satu pot untuk satu umbi. Proses menanam disertai dengan pembersihan hama yang mengganggu tanaman contoh kutu daun. Penggunaan pestisida dan fungisida disarankan sebagai pengobatan dan mengusir hama.

Cara menanam kunyit yang perlu diperhatikan lagi adalah waktu memanen dengan perkiraan sekitar Sembilan hingga sepuluh bulan, dan lihat lah jika batang sudah mengering dan kuning maka itu siap panen.

Judul Artikel: Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Author: Kang Roy

Terimakasih sudah berkunjung di blog Cara Menanam, Jika ada pertanyaan atau saran silahkan tinggalkan komentar

0 comments:

Post a Comment